Jumat, 09 September 2011

Modifikasi Label Blog Menjadi 2 Kolom

Pada sore yang berbahagia ini, bagaimanan kabar anda semua?
Dalam kesempatan ini akan dibahas topik membuat label blog menjadi 2 kolom. Ini berfungsi untuk mengirit milyaran rupiah kocek anda gadget blog anda. Langsung bisa dilihat cara membuatnya:

Langkah Pertama adalah :
  • Login blogger.com;
  • Pilih Rancangan;
  • Klik tab Tambahkan Elemen (Gadget);
  • Pilih Label;
  • Lalu Simpan, seperti yang dijelaskan pada gambar dibawah.


Selanjutnya ikuti Langkah Kedua :
  • Klik tombol Rancangan dan pilih Edit HTML;
  • Cari kode ]]></b:skin>
  • Jika ketemu copy paste kode dibawah ini sebelum kode diatas;
#Label1 li {
float:left;
width:
48%;
}
  • Klik Simpan
jika berhasil hasilnya akan seperti contoh gambar berikut :


Selamat mencoba dan semoga berhasil.

8 komentar:

  1. Ingat shobat, label yg akan dibagi 2 kolom adalah Label1 jika blog shobat banyak label yang dicantumkan, pertamanya hapus dulu semua label yang berda di blog shobat kemudian buat label baru. Semoga berhasil

    BalasHapus
  2. Perlu dicoba !!!
    Makin Kreatif saja para blogger Indonesia
    selamat ber Kreasi :D

    BalasHapus
  3. keren gan...

    bagi template nya dong gan, bagus juga, hehehe... dari btemplates.com bukan gan?

    kunjung balik ya ke review-newgadget.blogspot.com

    follow balik ya gan ^_^

    BalasHapus
  4. Bhiah....mkin sukses aj blogx kang... ^_^
    Mator sakalangkong tipsx....

    BalasHapus
  5. Jhinger zone : maksih telah berkunjung ...
    Same2 lek...!!!!

    BalasHapus
  6. Wah makasih banyak, Bagus ni tutor nya

    BalasHapus
  7. @Zh!nTho: makasih telah berkunjung... sering2 berkunjung, pasti ada yang selalu baru

    BalasHapus